10 Univeritas Yang Menerima SBMPTN 2017 Terbanyak Menurut Kemenristek Dikti

Univeritas Yang Menerima SBMPTN 2017 Terbanyak Menurut Kemenristek Dikti

SBMPTN (Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negri) merupakan salah satu Tes Ujian agar bisa masuk di PTN yang ada di Indonesia. Ujian ini berada diantara 3 ujian yang lain, yaitu Ujian Madiri dan SNMPTN. Dalam beberapa Universitas memang memiliki kouta atau jumlah yang berbeda dalam proses penerimaannya. Oleh karena itulah sebagai gambaran kepada para pendaftar, dalam tulisan ini akan dijelaskan tentang Univeritas Yang Menerima SBMPTN 2017 Terbanyak Menurut Kemenristek Dikti.

Bacaan Lainnya

Pendaftar Diterima SBMPTN 2017

Sebelum memberikan data mengenai Univeritas yang paling banyak menerima SBMPTN, perlu setidaknya dipahami bahwa dalam SBMPTN 2017 jumlah pendaftarnya mencapai 797.738 Siswa yang mana dari Jumlah tersebut sekitar 14,36% atau 148.066 dianggap layak menjadi Mahasiswa di  PTN dengan Jalur SBMPTN.

Univeritas Yang Menerima SBMPTN 2017 Terbanyak

Kampus yang menerima 14,36% dari Jumlah tersebut, yang terbanyak adalah sebagai berikut;

  1. Universitas Brawijaya

Universitas pertama dengan penerimaan terbanyak adalah Universitas Brawijaya yang jumlah penerimaanya sendiri mencapai 4.176 Siswa di Indonesia. Kampus Universitas Brawijaya memang menjadi kampus primadona yang memiliki segundang Prestasi, diantaranya prestasi tersebut ialah menjadi Kampus yang Paling Banyak Juara PIMNAS (Penak Ilmiah Nasional) di Indonesia.

  1. Universitas Nusa Cendana

Universitas Nusa Cendana atau disingkat menjadi Undana merupakan salah satu Kampus yang berada di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Kampus ini menerima mahasiswa lewat Jalur SBMPTN terbanyak, yang umlahnya sekiatar 4.122 mahasiswa.

  1. Universitas Negeri Padang

Perguruan Tinggi Negri di Pulau Sumatra yeng terbesar menerima Mahasiswa lewat Jalur SBMPTN adalah UNP (Univeritas Negri Padang), pada tahun 2017 kampus ini menerima setidaknya  4.022 mahasiswa, sehingga menempatkan posisinya sebagai Kampus yang menerima Pendaftar SBMPTN terbanyak.

  1. Universitas Padjajaran

Unpad aatau dikenal dengan Universitas Padjajaran adalah salah satu Kampus Negri yang tidak asing lagi ditelinga kita, selain mahasiswa yang berprestasi fasilitas di Kampus ini juga memadahi,. Selain beberapa Program yang diunggulkan Unpad juga menerima Mahasiswa dari Jalur SBMPTN terbanyak di Provinsi Jawa Barat, dengan Jumlah pendaftar dan penerimaan SBMPTN di Unpad setidaknya adalah 4.020 pada tahun 2017.

  1. Universitas Diponegoro

Kampus yang ada di Pulau Jawa selanjutnya yang menerima Pendaftar SBMPTN terbanyak adalah Undip dengan Jumlah pendaftar dan penerimanya adalah 3.546. Universitas Diponegoro merupakan kampus yang memiliki Akreditasi A dengan fasilitas pembejaran dan prestasi mahasiswa di kampus ini sangat baik.

  1. Universitas Udayana

PTN yang menerima pendaftar SBMPTN terbanyak di Indonesia selanjutnya adalah Universitas Udayana, dengan jumlah pendftar yang diterima pada tahun 2017 sekitar 3.470. Kampus terbesar di Pulau Bali ini juga memiliki segudang prestasi yang membanggakan.

  1. Universitas Indonesia

UI atau Univeritas Indonesia adalah salah satu kampus terbaik di Indonesia, bahkan terbaik di Asia Tenggara. Kampus ini menerima pendaftar SBMPTN sebanyak 3.467, sehingga  Kemenristek Dikti memasukan UI sebagai PTN yang menerima SBMPTN terbanyak di Indonesia.

  1. Universitas Sumatera Utara

PTN di Pulau Sumatra, khususnya di Provinsi Sumatra Utara yang menerima pendaftar SBMPTN terbanyak adalah USU (Univeritas Sumatra Utara}, kampus ini setidaknya menerima  sekitar 3.415 mahasiswa lewat jalus SBMPTN.

  1. Universitas Sebelas Maret

Kampus yeng menerima SBMPTN terbanyak selanjutnya adalah UNS dengan jumlah mahasiswa yang diterima lewat jalur ini sekitar 3.351. Jumlah ini banyak menjadi yang terbanyak dari Kampus-Kampus Negri yang ada di Kota Solo dan Jogjakarta.

  1. Universitas Pendidikan Indonesia

Kampus yang memang Jurusannya fokus pada calon guru ini terus mnerus mengelurakan prestasi yang membanggakan. Kampus ini pada Tahun 2017 memberikan setidaknya adalah 3.221 Mahasiswa yang diterima lewat Jalur SBMPTN.

Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) adalah Kampus yang dulunya menjadi bagian daripada UI (Universitas Indonesia).

Demikianlah tulisan mengenai 10 Univeritas Yang Menerima SBMPTN 2017 Terbanyak Menurut Kemenristek Dikti. Semoga dengan adanya tulisan ini dapat memberikan wawasan dan juga pengetahuan bagi segenap pembaca. Trimakasih.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *